Lowongan Kerja PT BUMA

Lowongan Kerja PT BUMA – Setiap hari ada ratusan pencari kerja yang mencari tenaga kerja dengan beragam profesi dan kehalian yang dibutuhkan. Mulai dari gaji minimum, menengah sampai maksimal, tingkatan gaji tentu sesuai dengan keahlian yang anda miliki dan sesuai dengan kemampuan perusahaan untuk membayar gaji. Pilihlah profesi sesuai dengan keahlian dan kemampuan kalian msing-masing.

PT Bukit Makmur Mandiri Utama atau PT BUMA merupakan salah satu perusahaan kontraktor pertambangan batubara terbesar kedua di Indonesia yang beroperasi secara independen yang berdiri pada tahun 1998. Perusahaan ini diakuisisi oleh Delta Dunia pada tahun 2009, sehingga berubah menjadi korporasi yang dioperasikan secara professional. BUMA saat ini memiliki pangsa pasar sebesar sekitar 20%, dengan menyediakan jasa pertambangan bagi beberapa perusahaan tambang terbesar dan terlama di industri batubara Indonesia, serta beberapa pemain baru yang memiliki potensi pertumbuhan masa depan yang tinggi.

PT BUMA melakukan pekerjaan penambangan secara menyeluruh, mulai dari pengupasan lapisan tanah penutup, penambangan batu bara, pengangkutan batu bara serta reklamasi dan rehabilitasi tanah. Operasional BUMA didukung lebih dari 11.300 karyawan bersama dengan tim manajemen yang solid dan berpengalaman di bidang penambangan batu bara, serta difasilitasi dengan teknologi canggih dan lebih dari 2.500 unit alat berat dari berbagai merek seperti Komatsu, Caterpillar, Hitachi, Volvo, Scania dan Mercedes. Saat ini, BUMA memiliki dua kantor perwakilan yang berlokasi di Balikpapan, Kalimantan Selatan dan Tanjung Redeb, Kalimantan Timur.

Alamat kontak perusahaan :
PT. Bukit Makmur Mandiri Utama (BUMA)
Pacific Century Place 38/F, SCBD Lot 10.
Jl. Jend. Sudirman Kav 52-53
Jakarta 12190 – Indonesia

Pendaftaran paling lambat pada : 26 DESEMBER 2023

Posisi:

1. Finance, Accounting, Tax & Budgeting Division

Superintendent Business Process Reengineering

2. Business Excellence Division

Supervisor Business Excellence

3. Plant Division

Supervisor Asset Improvement

Kualifikasi Umum :

  • Pendidikan min. S1
  • Kandidat memiliki pengalaman dibidang yang sama min. 3 tahun
  • Tidak buta warna
  • Bersedia mematuhi seluruh persyaratan per-undang undangan, peraturan perusahaan dan persyaratan Iainnya terkait dengan Keselamatan Kesehatan Kerja, Keselamatan Operasi & Lingkungan Hidup.

Dapat kami informasikan, bahwa terdapat tahap rekrutmen BUMA, yaitu:

  • Registrasi Online
  • Asesmen Online
  • Interview
  • Offering
  • Medical Check Up
  • Pengumuman Kelulusan

Bagi Anda yang berminat, silahkan melakukan pendaftaran secara online:

[PENDAFTARAN]

Jika Tertarik Dan Memenuhi Kualifikasi Dari Lowongan Ini, Subscribe DISINI

Lowongan Kerja PT BUMA sudah sampai di akhir artikel, semua artikel lowongan kerja yang kami publikasikan, sudah melalui proses seleksi yang ketat. Sehingga dapat kami pastika lowongan kerja terbaru yang tampil di website ini adalah terpercaya dan bukan penipuan. Namun kalian juga harus teliti dalam melamar pekerjaan, segera hindari jika dalam proses rekrutmen ada permintaan berupa materi atau fisik. Terima kasih.